Soloraya
Selasa, 16 Mei 2017 - 10:15 WIB

Aksi Menolak Uber di Solo Diundur Kamis (18/5/2017), Ini Sebabnya

Redaksi Solopos.com  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi taksi Uber (townhall.com)

Aksi menolak Uber diundur karena polisi tak memberikan izin untuk hari ini.

Solopos.com, SOLO — Aksi menolak beroperasinya moda transportasi daring/online Uber yang rencananya digelar perwakilan lima perusahaan taksi di Solo batal dilaksanakan Selasa (16/5/2017). Aksi tersebut bakal dilaksanakan Kamis (18/5/2017).

Advertisement

Koordinator aksi, Haryono, mengatakan keputusan itu diambil karena mereka tidak mendapat izin aksi oleh Polresta Solo untuk aksi hari ini. Namun, polisi mempersilakan jika aksi dilaksanakan Kamis.

“Kami mengikuti saja. Aksi tetap kami laksanakan walau mundur dari jadwal semula,” ujarnya saat ditemui

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif