Soloraya
Sabtu, 29 Februari 2020 - 09:30 WIB

Calon Jemaah Umrah Soloraya Jadwalkan Ulang Keberangkatan ke Tanah Suci

Farida Trisnaningtyas  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Calon jemaah umrah meninggalkan bandara setelah mendapat kepastian gagal berangkat ke Tanah Suci Mekah di Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Kamis (27/2/2020). (Bisnis-Eusebio Chrysnamurti)

Solopos.com, SOLO — Sejumlah jemaah umrah asal Soloraya memilih menjadwal ulang atau reschedule keberangkatan mereka ke Tanah Suci setelah Arab Saudi memastikan menghentikan sementara penerbitan visa umrah yang berdampak pada penutupan umrah mulai Kamis (27/2/2020).

Mereka berharap penutupan perjalanan umrah sebagai dampak pencegahan penyebaran virus corona Covid-19 tersebut tidak berlangsung lama.

Advertisement

Salah satu jemaah asal Solo, Endah, mengaku sedianya berangkat umrah dengan keluarga besar pada April 2020 mendatang.

Fix! Tiket KA Bandara Solo Rp8.000-Rp15.000

Namun demikian, rencana tersebut terpaksa ia tunda lantaran adanya penghentian sementara keberangkatan umrah ke Arab Saudi.

Advertisement

“Ya, kecewa. Sudah diberitahu pihak biro, kemungkinan besar kami jadwal ulang saja. Saya berharap segera dibuka kembali umrahnya sehingga kami sekeluarga bisa berangkat sesuai jadwal,” ujar calon jemaah umrah biro umrah Maghfirah, kepada

Advertisement
Advertisement
Kata Kunci : Arab Saudi Umrah
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif