SOLOPOS.COM - KPU menyatakan berkas bacaleg PKS Solo lengkap dalam pendaftaran bacaleg PKS Solo, Selasa (9/5/2023). (Solopos.com/Kurniawan)

Solopos.com, SOLO–Menjadi parpol pertama yang mendaftarkan bacaleg ke KPU Solo, pada Selasa (9/5/2023), Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Solo mendaftarkan sebanyak 45 bacaleg. Bahkan, ada satu bacaleg PKS yang baru berusia 20 tahun, yakni Asma Syahidah.

Informasi yang dihimpun Solopos.com, Asma diketahui masih berstatus mahasiswa yang berkuliah di Yogyakarta. Sebagian besar bacaleg PKS berusia muda.

Promosi Pegadaian Buka Lowongan Pekerjaan Khusus IT, Cek Kualifikasinya

Berikut 45 Bacaleg PKS Solo yang didaftarkan ke KPU Solo:

Dapil 1 (Pasar Kliwon-Serengan)

1.Hudzaifah Syaifullah Alkatiri
2.Mahmud
3.Mohammad Bagus Dzulkarnaen
4.Mohammad Shodiq Saifullah
5.Muhamad Nafi’ Asrori
6.Musmuallim
7.Novita Rachmasari
8.Nur Farikhah
8.Robi’ah Al Adawiyah
10.Safrudin
11.Salim

Dapil 2 (Laweyan)

1.Didik Hermawan
2.Fitria Novita
3.Muhammad Mulyono
4.Nur Khayati
5.Sapta Nugraha
6.Sunarto
7.Tri Wahyu Yunianto
8.Widiastuti

Dapil 3 (Banjarsari A)

1.Abdul Kadir Audah
2.Asma Amany Syahidah
3.Daryono
4.Dwi Setyo Indratno
5.Khoirul Muna
6.Rini Dyah Nurkarimah
7.Wiwin Trisnawati

Dapil 4 (Banjarsari B)

1.Dinar Handayani
2.Ihwanul Muslimin
3.Muhadi Syahroni
4.Retno Heny P
5.Sakidi
6.Tri Rejeki
7.Wagino

Dapil 5 (Jebres)

1.Agus Widodo
2.Ardianus Ichsan
3.Choirul Anwar
4.Gendrowati
5.Ma’ruf Pujinto
6.Muhammad Lukman Hakim
7.R.R. Catur Sri Sulistyawati
8.Slamet Widodo
9.Sugeng Riyanto
10.Tin Zulaekha
11.Tekad Wahyudi
12.Ysta Noveca

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya