Soloraya
Rabu, 15 Maret 2017 - 14:00 WIB

Demonstrasi Menolak Gojek di Balai Kota Solo Diwarnai Bentrokan

Redaksi Solopos.com  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Para sopir taksi, pengemudi ojek pangkalan, dan penarik becak menggelar aksi demo menolak Gojek di Balai Kota Solo, Rabu (15/3/2017) siang. (Ivan Andimuhtarom/JIBI/Solopos)

Aksi unjuk rasa menolak Gojek diwarnai bentrokan.

Solopos.com, SOLO — Sekitar 150 sopir taksi, tukang ojek pangkalan, dan penarik becak berunjuk rasa di Balai Kota Solo, Rabu (15/3/2017). Mereka mendesak Pemerintah Kota (Pemkot) Solo menindak tegas keberadaan Gojek (ojek ) di Kota Bengawan.

Advertisement

Aksi itu diwarnai bentrok antara pendemo dengan para pengemudi Gojek. Pantauan

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif