Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Di Balik Kenikmatan Bakso, Ada Kisah Bakti Seorang Anak kepada Ibu

Di Balik Kenikmatan Bakso, Ada Kisah Bakti Seorang Anak kepada Ibu
user
Rabu, 20 Juli 2022 - 15:00 WIB
share
SOLOPOS.COM - Ilustrasi bakso. (Freepik)

Solopos.com, WONOGIRI — Kenikmatan semangkuk bakso memiliki sejarah panjang. Konon, bakso tercipta sebagai tanda bakti seorang anak kepada ibunya pada masa Dinasti Ming (sekitar awal abad ke-17) di Fuzhou, China.

Olahan kuliner berupa bakso asal Wonogiri, Jawa Tengah, sudah sangat terkenal dan legendaris. Orang-orang dari daerah tersebut bahkan berjualan bakso hingga ke tanah perantauan.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN