Soloraya
Senin, 8 Agustus 2011 - 09:15 WIB

Hadapi arus mudik, rel KA dipantau intensif

Redaksi Solopos.com  /  Nadhiroh  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi (Dok. SOLOPOS)

Ilustrasi (Dok. SOLOPOS)

Sragen (Solopos.com)–Menghadapi arus mudik yang tinggal beberapa pekan lagi, Stasiun Sumberlawang mengintensifkan pantauan kelayakan rel kereta api (KA) di wilayahnya dengan menerjunkan penilik jalan ekstra (PJE).

Advertisement

Di samping memantau kelayakan rel, PJE bertugas mencegah pencurian kelengkapan rel dari ulah tangan-tangan jahil.

Kepala Stasiun Sumberlawang, Sudarmanto, saat dijumpai Espos, Minggu (7/8/2011), mengatakan pihaknya mulai menerjunkan PJE sejak awal Puasa lalu. Penambahan personel itu, imbuhnya, diharapkan dapat menjamin kelayakan rel KA menghadapi padatnya arus mudik.

“Fokus kami pada pemuaian rel. Hal itu cukup sering ditemui karena rel sekarang menggunakan sistem las, bukan disambung. Rel yang memuai bisa membahayakan perjalanan KA,” terangnya.

Advertisement

(m99)

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif