Soloraya
Kamis, 12 Mei 2022 - 12:39 WIB

Hadir di TMII Sejak 1977, Kereta Kelinci Melawan Mahalnya Akses Hiburan

Wahana hiburan berupa kereta mini alias kereta kelinci dengan gerbong terbuka sudah hadir di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) sejak 1977. Fasilitas ini kemudian menginspirasi lahirnya kereta kelinci rakitan sendiri oleh masyarakat sebagai sarana hiburan murah sekaligus bentuk perlawanan atas mahalnya akses hiburan seperti di TMII. 

  Muh Khodiq Duhri   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Penampakan kereta kelinci di Taman Mini Indonesia Indah. (Istimewa/Facebook Istana Anak Anak Indonesia)

Solopos.com, BOYOLALI – Wahana hiburan berupa kereta mini alias kereta kelinci dengan gerbong terbuka sudah hadir di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) sejak 1977. Fasilitas ini kemudian menginspirasi lahirnya kereta kelinci rakitan sendiri oleh masyarakat sebagai sarana hiburan murah sekaligus bentuk perlawanan atas mahalnya akses hiburan seperti di TMII.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif