SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Sukoharjo (Espos)–Komunitas Museum Rekor Sukoharjo (Muresko) bakal menggelar acara unik, yakni membuat kartu ucapan selamat Idul Fitri terpanjang. Acara itu akan digelar di Perum Joho Baru, Joho, Sukoharjo, Rabu (6/9).

Pimpinan Muresko, Kokor Antonius Bimo Wijanarko menjelaskan acara itu digelar untuk memeriahkan momentum Hari Raya Idul Fitri tahun ini. Selain itu, sebagai bentuk Muresko untuk mendukung kegiatan kemasyarakatan di Kabupaten Sukoharjo.

Promosi Lebaran Zaman Now, Saatnya Bagi-bagi THR Emas dari Pegadaian

“Sudah ada sekitar 200 kartu Lebaran yang kami siapkan. Nantinya kartu itu akan disusun menjadi kartu ucapan Idul Fitri terpanjang dan sebagai upaya memecahkan rekor kartu ucapan terpanjang,” jelas Kokor kepada wartawan di kantor DPRD Sukoharjo, Senin.

hkt

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya