Soloraya
Senin, 25 November 2019 - 09:55 WIB

Kios Darurat Pasar Klewer Timur Solo di Alun-Alun Utara Dilelang

Mariyana Ricky P.d  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pekerja membongkar atap Pasar Klewer Solo sisi timur, belum lama ini. (Bayu Jatmiko Adi/JIBI/Koran Solo)

Solopos.com, SOLO -- Pemerintah Kota (Pemkot) Solo melelang kios darurat di sisi timur Alun-alun Utara (Alut) Keraton Solo per pekan lalu. Hal itu menyusul kepastian pembangunan Pasar Klewer Timur yang dimulai pada bulan ini.

Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Solo, Heru Sunardi, mengatakan ratusan kios darurat dibangun bersumber dari Dana Bantuan Gubernur (Bangub), corporate social responsibility (CSR) perbankan, dan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD).

Advertisement

“Lelang menyasar kios darurat Bangub dan CSR, karena yang dari APBD, sebagian sudah kami hancurkan. Sebagian kami alihkan untuk membangun kios darurat Pasar Legi, jadi peneduh kantong parkir kantor Pemkot, selter Dinas Perumahan, Kawasan Pemukiman dan Pertanahan (Disperkim), dan sebagainya. Kondisi materialnya masih bagus, sehingga kami manfaatkan saja,” kata dia, kepada

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif