Soloraya
Selasa, 9 Agustus 2011 - 19:11 WIB

Pemkab Klaten cek SPBE dan agen

Redaksi Solopos.com  /  Nadhiroh  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Isi Ulang (SOLOPOS/Moh Khodiq Duhri)

Isi Ulang (SOLOPOS/Moh Khodiq Duhri)

Klaten (Solopos.com)–Untuk memastikan persediaan tabung gas elpiji tercukupi menjelang Lebaran, Pemkab Klaten menggelar pengecekan di salah satu Stasiun Pengisian Bahan Bakar Elpiji (SPBE) dan salah satu agen.

Advertisement

Kepala Bagian (Kabag) Perekonomian, Sri Sumanta mengatakan pihaknya sudah mendapat penambahan tabung gas elpiji dari PT Pertamina sebanyak 2.580 tabung.

“Kami tidak ingin masyarakat kesulitan mendapatan tabung gas elpiji menjelang Lebaran. Kami juga sudah menjalin kerja sama dengan sejumlah SPBU (Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum-red) untuk menyediakan elpiji dalam rangka menyambut Lebaran. Jadi,
menjelang dan sesudah Lebaran, SPBU tak hanya menjual bensin, solar, atau pertamax, tetapi juga tabung gas elpiji,” tukas Sri Sumanta.

Diberitakan sebelumnya, Kalangan pemilik pangkalan tabung gas elpiji ukuran tiga kilogram di Kabupaten Klaten terancam mendapatan saksi Pemutusan Hubungan Usaha (PHU) jika terbukti melakukan penimbunan stok elpiji menjelang Lebaran.

Advertisement

(mkd)

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif