Soloraya
Selasa, 20 Desember 2011 - 14:52 WIB

Polisi prioritaskan keamanan tempat ibadah

Redaksi Solopos.com  /  Tutut Indrawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

SUKOHARJO--Polres Sukoharjo memprioritaskan pengamanan tempat-tempat ibadah selama berlangsungnya perayaan Natal 2011 dan Tahun Baru 2012.

Polres mencatat setidaknya terdapat 83 gereja di seluruh Kota Makmur yang akan mendapat penjagaan petugas. Kabag Operasional Polres Sukoharjo, Kompol Jaka Wibawa menyatakan langkah tersebut untuk memberi jaminan kelancaran dan keamanan pelaksanaan kegiatan peribadatan umat beragama yang sedang merayakan Natal.

Advertisement

“Jumlahnya 83 gereja di seluruh Sukoharjo. Nanti ada petugas yang diterjunkan untuk upaya penjagaan selama perayaan Natal dan Tahun Baru. Khusus dari kepolisian untuk gereja-gereja tertentu bisa sampai enam orang petugas untuk satu gereja,“ terangnya kepada Espos di Mapolres Sukoharjo, mewakili Kapolres Sukoharjo AKBP Ade Sapari SIK, Selasa (20/12/2011).

(try)

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci : Natal Pengamanan Sukoharjo
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif