Soloraya
Jumat, 6 Desember 2019 - 10:08 WIB

RSIS Yarsis Surakarta Terapkan Program Rumah Sakit Tanpa Dinding

R Bony Eko Wicaksono  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Warga memeriksakan tensi dan gula darah di Masjid Al Iman Tanjungsari, Ngemplak, Boyolali, Minggu (19/11/2019). (Istimewa)

Solopos.com, SUKOHARJO -- Rumah Sakit Islam Surakarta (RSIS) Yarsis telah mengimplementasikan program rumah sakit tanpa dinding yang dicanangkan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo.

Hal itu dilakukan dengan melaksanakan upaya kesehatan yang bersifat promotif dan preventif untuk mencegah orang tidak sakit.

Advertisement

Hal itu diungkapkan Direktur Umum RSIS Yarsis, drg. Tri Iswati, saat berbincang dengan

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif