SOLOPOS.COM - Seorang instruktur senam memimpin senam yang diikuti pegawai Pemkab Sukoharjo, anggota Kodim 0726/Sukoharjo, anggota Polres Sukoharjo dan wartawan Sukoharjo di Stadion Jombor, Kecamatan Bendosari, Sukoharjo, Jumat (19/4/2013). (Trianto Hery Suryono/JIBI/SOLOPOS)


Seorang instruktur senam memimpin senam yang diikuti pegawai Pemkab Sukoharjo, anggota Kodim 0726/Sukoharjo, anggota Polres Sukoharjo dan wartawan Sukoharjo di Stadion Jombor, Kecamatan Bendosari, Sukoharjo, Jumat (19/4/2013). (Trianto Hery Suryono/JIBI/SOLOPOS)

SUKOHARJO–Memupuk kebersamaan di antara elemen masyarakat, Bupati Sukoharjo, Wardoyo Wijaya membuka apel olahraga bersama di Stadion Jombor, Kecamatan Bendosari, Sukoharjo, Jumat (19/4/2013).

Promosi Lebaran Zaman Now, Saatnya Bagi-bagi THR Emas dari Pegadaian

Olahraga pagi itu melibatkan elemen masyarakat dari anggota TNI, Polri, Pemkab, Insan Pers Sukoharjo dan PWRI Kota Makmur.

Bupati Sukoharjo, Wardoyo Wijaya, berharap kegiatan olahraga dapat mewujudkan prinsip 4K, yakni kekompakan, kebersamaan, kebugaran dan kesehatan.

“Jika badan sehat maka kinerja juga baik.”

Kegiatan olahraga yang digelar saat itu berupa sepakbola, volly, tenis lapangan dan bola basket. Acara diawali dengan senam aerobik. Kabag Humas Pemkab Sukoharjo, Joko Nurhadiyanto menyatakan, olahraga bersama diikuti sekitar 600-an orang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya