Soloraya
Selasa, 28 Juni 2022 - 05:33 WIB

Tak Perlu Khawatir Hujan, Begini Prakiraan Cuaca Karanganyar Hari Ini

Kaled Hasby Ashshidiqy  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi cuaca cerah berawan (istimewa)

Solopos.com, KARANGANYAR — Anda tak perlu khawatir kehujanan hari ini. Anda pun bisa dengan mencuci kendaraan Anda tanpa takut kotor kehujanan, Pasalnya, cuaca Karanganyar hari ini, Selasa (28/6/2022), diperkirakan akan berawan sepanjang hari.

Hal ini sesuai informasi prakiraan cuaca yang disajikan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG). Berikut informasi detail prakiraan cuaca Karanganyar hari ini.

Advertisement

Pada pagi hari pukul 07.00 WIB cuaca di Karanganyar akan berawan dengan suhu udara 25 derajat Celsius dengan kelembapan 80%. Angin berembus dari timur dengan kecepatan 10 km/jam.

Pada pukul 10.00 WIB, suhu udara menghangan menjadi 29 derajat Celsius dengan kelembapan 70%. Sementara angin berembus dari arah tenggara dengan kecepatan 20 km/jam.

Pada pukul 13.00 WIB, cuaca di Karanganyar diperkirakan berawan dengan suhu udara 31 derajat Celsius, kelembapan 65%. Sementara kecepatan angin 20 km/jam dari arah timur.

Advertisement

Baca Juga: Tips Aman Menerjang Banjir Dengan Sepeda Motor, Tetap Hati-hati

Di sore hari atau sekitar pukul 16.00 WIB, Suhu udara sedikit lebih sejuk di 28 derajat Celsius dan kelembapan 65%. Angin berembus lebih lambat dengan kecepatan 10 km/jam dari arah tenggara.

Sekitar pukul 19.00 WIB hingga malam, cuaca akan tetap berawan dengan suhu udara 27 hingga 25 derajat Celsius. Sementara kelembapan udara berkisar 75%-95%. Kecepatan angin masih sama, 10 km/jam dari arah timur.

Advertisement

Demikian prakiraan cuaca Karanganya hari ini. Semoga hari Anda menyenangkan.

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif