Soloraya
Kamis, 23 Februari 2023 - 20:42 WIB

Tawangmangu, Destinasi Wisata Kebugaran Terbaik di Indonesia

Di Kecamatan Tawangmangu, terdapat pusat pengembangan tanaman herbal yang diunggulkan menjadi destinasi wisata kebugaran (wellness tourism) terbaik di Indonesia. 

  Mariyana Ricky P.D   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman (dua dari kiri), dan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia, Puan Maharani (paling kiri) memanen tanaman obat, kamilen, di etalase tanaman obat Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Tanaman Obat dan Obat Tradisional (B2P2TOOT), di Tlogodlingo, Tawangmangu, Selasa (31/3/2015). Tanaman kamilen dipercaya berkhasiat untuk menyuburkan kandungan pada wanita. (Bayu Jatmiko A/JIBI/Solopos)

Solopos.com, KARANGANYAR — Sekitar 39 kilometer ke arah timur Kota Solo, tepatnya di Kecamatan Tawangmangu, terdapat pusat pengembangan tanaman herbal yang diunggulkan menjadi destinasi wisata kebugaran (wellness tourism) terbaik di Indonesia. 

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif