Soloraya
Senin, 7 November 2022 - 12:21 WIB

Jejak Keluarga Nyi Ageng Serang di Rumah Kuno Kades Pertama Sono Sragen

Rumah kuno di Dukuh Mburas, Desa Sono, Kecamatan Mondokan, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah, diduga berkaitan dengan sosok Nyi Ageng Serang.

  Chelin Indra Sushmita   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Nyi Ageng Serang. (Budaya.jogjaprov.go.id)

Solopos.com, SRAGEN – Rumah kuno di Dukuh Mburas, Desa Sono, Kecamatan Mondokan, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah, diduga berkaitan dengan sosok Nyi Ageng Serang. Hunian berbentuk joglo limasan dengan regol kecil itu dikenal warga setempat sebagai rumah kepala desa (kades) pertama Desa Sono yang bernama Kromijoyo.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif